Harga Emas Hari Ini
Ekonomi Syariah

Sumbang 23 Persen Ekonomi Nasional, Bagaimana Prospek Sektor Syariah di Indonesia?

  • Dari sisi pertumbuhan, industri keuangan syariah di Indonesia menunjukkan performa yang solid. Aset industri syariah mengalami pertumbuhan sebesar 9,07%, lebih tinggi dibandingkan dengan pertumbuhan aset perbankan nasional yang hanya mencapai 8,9%.
Ilustrasi bank syariah.
Ilustrasi bank syariah. (Freepik)