Harga Emas Hari Ini
Perbankan

Superbank Raup Rp1,2 Triliun dari Grab, Singtel, dan KakaoBank

  • Suntikan dana ini akan digunakan untuk mengembangkan layanan dan produk inovatif guna memenuhi kebutuhan finansial dan gaya hidup yang beragam dari nasabah.
Superbank mengumumkan bahwa mereka telah menerima tambahan investasi sebesar Rp1,2 triliun dari para pemegang saham utamanya, yaitu Grab, Singtel, dan KakaoBank, Rabu, 3 Juli 2024.
Superbank mengumumkan bahwa mereka telah menerima tambahan investasi sebesar Rp1,2 triliun dari para pemegang saham utamanya, yaitu Grab, Singtel, dan KakaoBank, Rabu, 3 Juli 2024. (dok. Superbank)