Harga Emas Hari Ini
Perbankan

Transaksi QRIS Melesat di Tengah Sorotan AS

  • Transaksi menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) terus menunjukkan pertumbuhan pesat, terutama dari sisi volume transaksi. Melesatnya transaksi via QRIS terjadi di tengah sorotan Amerika Serikat (AS) atas sistem pembayaran digital tersebut.
Quick Response Code Indonesian Standard atau biasa disingkat QRIS (dibaca KRIS) adalah penyatuan berbagai macam QR dari berbagai Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) menggunakan QR Code. / Bi.go.id</p>
Quick Response Code Indonesian Standard atau biasa disingkat QRIS (dibaca KRIS) adalah penyatuan berbagai macam QR dari berbagai Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) menggunakan QR Code. / Bi.go.id

(Bank Indonesia)