Industri
UU Cipta Kerja Dongkrak Rupiah ke Level Rp14.735 per Dolar AS
Analis Kepala Riset Monex Investindo Futures Ariston Tjendra mengatakan, sentimen positif dalam negeri terjadi disebabkan oleh pengesahan UU Cipta Kerja yang dipandang menguntungkan investor.
Aprilia Ciptaning
Author
Bank Indonesia (BI) mencatat, hingga minggu ketiga November 2020, aliran modal asing yang keluar atau capital outflow mencapai Rp141,13 triliun. / Foto: Ismail pohan – Tren Asia
(Istimewa)