Industri
Window Dressing Dorong IHSG ke Level 6.000, Saham-Saham BUMN dan Big Caps Ini Bakal Moncer
Secara harfiah, window dressing diartikan sebagai momen saat banyak emiten atau perusahaan mulai beramai-ramai melakukan aksi korporasi demi mempercantik laporan keuangannya sebelum akhir tahun.
Fajar Yusuf Rasdianto
Author
Pewarta mengamati layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta, Jum’at, 20 November 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
(Istimewa)