GAPPRI: Kenaikan HJE SKT Ancam Pekerja Perempuan
Perkumpulan Gabungan Perserikatan Pabrik Rokok Indonesia (GAPPRI) mengkhawatirkan rencana pemerintah terkait penyesuaian tarif melalui Harga Jual Eceran (HJE) akan berdampak bagi pekerja di industri hasil tembakau (IHT) nasional. Meskipun pemerintah yang tidak menaikkan tarif cukai hasil tembakau (CHT) pada 2025.
DPR Minta Kemenkes Jangan Tekan Sektor Padat Karya Tembakau dengan Rancangan Permenkes
Kemenaker telah menerima banyak keluhan dari berbagai pihak, termasuk potensi PHK hingga 2,2 juta pekerja di sektor tembakau dari aturan Kemenkes ini.
Tumpang Tindih, Serikat Pekerja Karawang Tolak Kemasan Rokok Polos
Hal itu menabrak UU Nomor 20 Tahun 2016 tentang Merek dan Indikasi Geografis yang menyatakan merek dapat ditampilkan secara grafis berupa gambar, logo, nama, kata, huruf, angka, dan susunan warna untuk membedakan suatu produk dengan produk lainnya.
Kebijakan Kemasan Polos Diskriminatif terhadap Rokok Elektronik
Dengan penyeragaman menjadi kemasan tanpa identitas merek, maka akan merugikan pelaku usaha dan konsumen secara langsung.