Info Sembako hari ini
<p>Bank Sentral Amerika Serikat The Federal Reserve (The Fed). / Pixabay</p>

Menilik Pengaruh Besar The Fed terhadap Ekonomi RI

Federal Reserve (The Fed), bank sentral Amerika Serikat, kembali menjadi pusat perhatian dunia. Sebagai pengendali kebijakan moneter AS, The Fed memanfaatkan instrumen seperti Giro Wajib Minimum (GWM), penetapan suku bunga, dan operasi pasar terbuka untuk menjaga stabilitas ekonomi domestik maupun internasional.
<p>Karyawan melintas dengan latar layar pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 1 Maret 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

IHSG Hari Ini 15 November 2024 Turun 53,30 ke 7.161,26

Pembukaan IHSG Hari Ini 15 November 2024 Turun 53,30 ke 7.161,26 Poin, NAIK dan JSPT terbang, BDKR dan DART tiarap. Jumat, 15 November 2024, pukul 16.00 WIB
Donald Trump Terdepak dari Daftar Orang Terkaya di Amerika Serikat Versi Forbes

Pengetatan Likuiditas dan Dampak Terpilihnya Trump ke Perbankan RI

Trump diperkirakan akan menerapkan kebijakan proteksionis, termasuk tarif impor yang tinggi dan penurunan pajak, yang dapat memicu kenaikan inflasi di AS dan membuat Bank Sentral AS, The Federal Reserve (The Fed), kesulitan untuk menurunkan suku bunga lebih lanjut.
Ilustrasi aset kripto Bitcoin.

Bitcoin Tembus US$82.000, Apa Sebenarnya yang Terjadi?

Harga Bitcoin yang terus melonjak disebabkan euforia pasar. Situasi ini membuat masyarakat yakin Bitcoin bisa menyentuh angka US$100.000.