Fireworks Menang Gugatan, Hotel Kuta Paradiso Disita PN Denpasar
Pengadilan Negeri Denpasar melakukan sita terhadap tanah dan bangunan yang di atasnya berdiri Hotel Kuta Paradiso di Kabupaten Badung, Bali.
PK Ditolak MA, Bank CCBI Harus Serahkan SHGB Hotel Kuta Paradiso ke Fireworks
Fireworks Ventures Limited mengajukan gugatan perdata ke Bank CCBI terkait pengalihan piutang atas nama debitur Hotel Kuta Paradiso.
Kuasa Hukum Geria Wijaya Prestige Meminta Menkumham Buka Status Blokir Perusahaan
Kuasa hukum PT Geria Wijaya Prestige (GWP) meminta Menkumham membuka status blokir karena tidak adanya pemberitahuan kepada pihak perusahaan serta alasan yang jelas.
Soal Sertifikat PT GWP, PN Denpasar Tolak Permohonan Bank CCBI
PN Denpasar menolak permohonan PT Bank China Construction Bank Indonesia (CCBI) untuk perpanjangan SHGB lahan PT Geria Wijaya Prestige (GWP).