
AJI Soal Efisiensi RRI-TVRI: Warga Bisa Kehilangan Informasi
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia mengkritisi pemangkasan anggaran Radio Republik Indonesia (RRI) dan Televisi Republik Indonesia (TVRI). Penyunatan dana terhadap lembaga penyiaran publik tersebut dinilai dapat mengurangi akses informasi pada masyarakat.

Bola Salju Efisiensi Anggaran: TVRI dan RRI PHK Pegawai
Pemangkasan anggaran pemerintah berdampak langsung pada Lembaga Penyiaran Publik (LPP) TVRI dan RRI. Kedua lembaga ini santer diberitakan terpaksa melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap pekerja kontrak.

7 Tips Menghadapi Kenaikan PPN bagi Anak Kos Gen Z
Generasi Z (Gen Z) adalah generasi yang lahir antara tahun 1997–2012. Mereka merupakan generasi pertama yang tumbuh dengan internet dan teknologi digital.

Pengusaha Media Diminta Tertib Bayar THR, Termasuk Freelance
Riset AJI pada 21 Februari 2023 hingga 10 April 2023 menemukan 50,1% jurnalis hanya menerima upah bulanan tanpa tambahan lainnya. Artinya, masih banyak jurnalis di berbagai daerah yang belum mendapatkan tunjangan seperti THR. Khususnya pekerja lepas (freelance) yang telah lama diabaikan hak-hak dasarnya sebagai pekerja media.