Harga Emas Hari Ini
1000504666.jpg

Untuk Senangkan Trump, Bahlil Usul Tambah Impor LPG dan Minyak dari AS Senilai Rp167,73 Triliun

Kata Ketua Umum Partai Golkar ini, Indonesia perlu mempersempit defisit neraca perdagangan AS sebagai negosiasi menurunkan tarif resiprokal atau timbal balik sebesar 32% yang dikenakan AS atas produk asal RI.
Nampak penjual tengah merapikan susunan tabung gas LPG 3Kg di sebuah agen gas kawasan Cipondoh Kota Tangerang.Kamis 5 Januari 2022. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Indonesia Impor 3,4 Juta Ton LPG dari AS, Pabrik Dalam Negeri Masih Rencana

Penambahan volume impor LPG dari AS tersebut menjadi upaya pemerintah Indonesia untuk menekan surplus neraca perdagangan dengan AS yang mencapai US$14,6 miliar,
Pekerja berjalan di depan layar yang menampilkan pergerakan saham di Mail Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta 17 Oktober 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Instrumen Investasi Pilihan di Tengah Volatilitas Pasar Saham Akibat Kebijakan Tarif Trump

Pemerintah Indonesia menyiapkan strategi negosiasi dagang dengan AS di tengah kebijakan tarif era Trump. Stockbit Sekuritas merekomendasikan instrumen investasi rendah risiko seperti obligasi pemerintah dan reksa dana pasar uang di tengah volatilitas pasar saham.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia usai meninjau SPBUN 68.76103 Balikpapan oleh PT Tiga Niaga Energy di Balikpapan, Kalimantan Timur.

Buka Impor LPG dan LNG Demi AS, Ini Reaksi Bahlil

Bahlil mengungkapkan, impor minyak dan LPG selama ini datang dari Singapura, Timur Tengah, Afrika, hingga Amerika Latin. Demi meningkatkan impor dari AS, pembelian LPG dan minyak dari negara-negara tadi pun bakal dikurangi dan dialihkan.