Info Sembako hari ini
tax amnesty.jpeg

Tax Amnesty Berulang Bisa Merusak Reputasi Pemerintah

Kebijakan Tax Amnesty Jilid 3 dilakukan karena kebutuhan mendesak untuk meningkatkan penerimaan negara. Pemerintah menghadapi tantangan besar, terutama dalam kondisi ekonomi yang melambat dan konsumsi masyarakat yang menurun.
<p>Kantor PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) / Kalbe.co.id</p>

Kalbe Farma (KLBF) Tangguh di Tengah Fluktuasi Rupiah dan Makroekonomi

Proyeksi kinerja keuangan KLBF yang disampaikan BRI Danareksa Sekuritas menunjukkan bahwa pendapatan perusahaan akan meningkat sebesar 7,2% pada tahun 2025, mencapai Rp3510triliun, dibandingkan perkiraan tahun ini sebesar Rp3265 triliun.
Nampak pembeli tengah berbelanja di sebuah gerai waralaba di kawasan Tangerang. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Saham Alfamart (AMRT) Menguat, Efek Bos jadi Ketum APRINDO?

PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) mencatat penguatan saham pada Senin, 18 November 2024, setelah Solihin terpilih sebagai Ketua Umum Aprindo 2024-2028. Saham bertengger di Rp2.910 per saham (+1,04%) dengan transaksi 3,30 juta lembar senilai Rp2,60 miliar.
Ilustrasi kredit perbankan.

Bank Himbara Turunkan Porsi Kredit  UMKM, Begini Respons OJK

Penurunan ini menimbulkan pertanyaan mengenai alasan di balik kebijakan tersebut. Banyak yang menduga bahwa bank-bank ini mengurangi porsi kredit UMKM karena khawatir dengan risiko kredit macet yang tinggi.