Marak Penjualan iPhone 16 di Marketplace, Kemenperin Ancam Blokir IMEI
Juru Bicara Kemenperin Febri Hendri Antoni Arif menyebutkan, Kemenperin menemukan selain masuknya iPhone 16 dari bawaan penumpang dari luar negeri, di e-commerce seperti Tokopedia dan TikTok iPhone 16 juga sudah mulai ditawarkan oleh penjual. Hal ini termasuk ilegal.
Skandal Investree: Bikin Rugi Miliaran hingga Eks CEO Buron
Dengan gugatan ini, sudah ada enam gugatan yang diajukan oleh para pemberi pinjaman terhadap Investree, dengan total kerugian yang dialami oleh 59 pemberi pinjaman mencapai Rp 9,71 miliar.
Ini Biang Kerok SMESCO Indonesia Sempat Defisit 5 Tahun
BLU SMESCO merupakan salah satu lembaga yang berperan penting dalam mendukung pengembangan UKM di Indonesia.
Apa Itu Aplikasi Temu yang Diblokir Kominfo?
Temu adalah aplikasi yang dikembangkan oleh perusahaan perdagangan elektronik asal China, yaitu PDD Holdings.