Info Sembako hari ini
CMRY

Saham CMRY Direvisi Naik Usai Laba Bersih Tembus Dua Digit

Target harga saham PT Cisarua Mountain Dairy Tbk (CMRY) atau Cimory direvisi naik dari Rp5.800 menjadi Rp6.100, dengan rekomendasi tetap pada level "add." Revisi tersebut mencerminkan realisasi laba bersih hingga kuartal III-2024 yang melampaui estimasi.
Ilustrasi rumah subsidi.

Solusi Backlog Hunian, Antara Taipan hingga Koperasi Perumahan

Pemerintah perlu mendorong solusi-solusi alternatif penyediaan hunian untuk mengantisipasi banyaknya generasi muda yang menjadi tunawisma di masa depan. Dengan kondisi fiskal pemerintah yang banyak tersedot untuk membayar utang, Suroto mendorong pelibatan masyarakat secara aktif dalam penyediaan huniannya sendiri. Salah satunya lewat koperasi perumahan.
Nasabah beraktivitas  di kantor pusat Bank Tabungan Negara (BTN), Jalan Gajahmada, Jakarta Pusat, Selasa, 9 November 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Target Saham BBTN Direvisi Naik, Ternyata Ada Banyak Faktor Pendorongnya

kenaikan target ini mempertimbangkan kualitas aset BBTN yang masih kuat, dengan rasio kredit bermasalah (NPL) diharapkan tetap di bawah 3% hingga akhir tahun.
<p>Kantor PT Timah di kawasan Gambir Jakarta Pusat. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia</p>

Saham PT Timah (TINS) Naik 19 Persen dalam Sebulan, Tren Positif Berlanjut?

Harga saham PT Timah Tbk (TINS) selama sebulan terakhir mencatatkan kinerja gemilang, naik 19,00% dari posisi Rp970 per saham menjadi Rp1.190 per saham. Kenaikan ini jauh melampaui kinerja saham emiten tambang plat merah lainnya