Waspada Modus Penipuan M-Banking dan Sektor Keuangan di Akhir Tahun
Salah satu modus yang kerap terjadi di aplikasi m-Banking adalah pencurian data pribadi melalui teknik phishing. Selain itu, ada modus impersonation, di mana pelaku menyamar sebagai perusahaan atau individu tertentu untuk mencuri uang korban.
Efek Mau Diakuisisi Saham Techno9 (NINE) Melejit 9,26% ke ARA, Antrean Beli Tembus 1 Juta Lot
Lonjakan saham NINE didorong oleh kabar terbaru dari Poh Group Pte Ltd, sebuah perusahaan besar asal Singapura yang mengumumkan rencana pengambilalihan PT Techno9 Indonesia Tbk.
Jadwal Libur Bank Desember 2024, Ada Mandiri Hingga BRI
Libur Natal dan Tahun Baru 2024-2025 mulai berlangsung, hal ini turut mempengaruhi jadwal operasional sejumlah bank di Indonesia.
Terus Memulih Pascapandemi, Industri Online Travel Diperkirakan Cerah di 2025
Proyeksi menunjukkan pertumbuhan yang stabil di tahun-tahun mendatang, dengan nilai transaksi diperkirakan mencapai Rp12,37 triliun pada 2025.