
Arus Balik Lebaran, Jasa Marga Beri Diskon Tarif Tol 20 Persen
PT Jasamarga Transjawa Tol memberikan diskon tarif tol hingga 20 persen untuk arus balik Lebaran 2025. Diskon itu mulai berlaku pada 3 hingga 5 April 2025.

Hingga H-5 Idulfitri, Hampir 1 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
Sebelum memasuki jalan tol, pastikan kendaraan maupun pengendara dalam keadaan prima, memastikan kecukupan bahan bakar minyak (BBM), saldo kartu uang elektronik, dan mematuhi rambu-rambu serta arahan petugas di lapangan.

Industri Manufaktur, Terpuruk Jelang Lebaran
Satu per satu industri manufaktur domestik bertumbangan. Ini ancaman serius bagi ketersediaan lapangan kerja dan perekonomian nasional. Biang keladinya, antara lain, maraknya aksi premanisme dan lemahnya kepastian hukum.

KPK Geledah Rumah Ketum Pemuda Pancasila, Inilah Kasus Yang Menjerat Japto
Dari hasil penggeledahan di rumah Japto Soerjosoemarno, KPK menyita 11 unit mobil, sejumlah uang dalam mata uang rupiah serta valuta asing, dokumen penting, serta barang bukti elektronik.