Bakrie
Emiten pertambangan milik Grup Bakrie, PT Bumi Resources Minerals Tbk (BRMS) bersiap mencatatkan pertumbuhan signifikan dalam beberapa tahun mendatang, baik dari sisi produksi emas maupun kinerja keuangan.
Tambang Emas Citra Palu Minerals milik PT Bumi Resources Minerals Tbk (BRMS) dari Grup Bakrie / Dok. Perseroan
Kilas Balik Perselisihan Antara Nat Rothschild dan Bakrie Group
Kesepakatan bernilai jutaan poundsterling yang menyebabkan perusahaan penambangan batu bara Bumi terpisah dari salah satu pendirinya diselesaikan di tengah serangkaian tweet penuh kemarahan, di mana para miliarder yang berseteru saling menggambarkan satu sama lain sebagai ‘bodoh.’
Resmi IPO, VKTR Jadi Perusahaan EV Heavy Mobility Pertama yang Melantai di BEI
Tercapainya aksi IPO ini menjadikan VKTR sebagai perusahaan publik pertama di bursa yang mengkhususkan diri dalam pengembangan dan produksi kendaraan bermotor berbasis baterai (KLBB) di segmen kendaraan komersial dengan produk utama berupa EV Bus dan EV Truck.
Efek Anthoni Salim, Saham DEWA Bangkit dari Gocap
Menurut data RTI Business, Rabu, 14 Juni 2023, harga DEWA ditutup menguat 18% pada sesi I perdagangan hari ini dari Rp50 perlembar menjadi Rp61 perlembar.