Bank Indonesia
Bank Indonesia (BI) melaporkan posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Maret 2025 mencapai US$157,1 miliar, mengalami kenaikan dibandingkan posisi bulan sebelumnya (Februari 2025) yang tercatat sebesar US$154,5 miliar.

Bank Indonesia

Di Tengah Gejolak IHSG, BI Tahan Suku Bunga di 5,75 Persen
BI menyampaikan, keputusan tersebut sejalan dengan upaya menjaga inflasi serta mempertahankan stabilitas nilai tukar rupiah. Kebijakan ini disampaikan sehari setelah IHSG anjlok dalam sehingga bursa sempat dihentikan sementara pada Selasa, 18 Maret 2025.

Pasar Panik! IHSG Tertekan jelang Keputusan Suku Bunga BI
IHSG anjlok 2,48% ke 6.311,53 pada Selasa, 18 Maret 2025, di tengah antisipasi pasar terhadap keputusan suku bunga BI. Sektor teknologi memimpin pelemahan, sementara investor mencermati sentimen global dan tekanan terhadap rupiah.

Meneropong Dampak Kebijakan DHE terhadap Likuiditas Pasar Finansial
Instrumen Devisa Hasil Ekspor (DHE) yang diterbitkan Bank Indonesia (BI) semakin menarik perhatian pelaku pasar. Selain DHE, perbankan juga menawarkan produk deposito. Sementara instrumen lain seperti Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI) turut hadir dengan imbal hasil yang kompetitif.