Bpjs
Kini dana pensiun BPJS Ketenagakerjaan bisa dicairkan secara online. Untuk Anda yang memasuki masa pensiun, berikut cara mencairkan uang pensiun BPJS Ketenagakerjaan secara online yang perlu Anda ketahui. Mari simak artikel berikut.

Ilustrasi pelayanan di kantor BPJS Ketenagakerjaan. (bappeda.bengkaliskab.go.id)

OJK Atur Skema CoB untuk Klaim Asuransi Kesehatan: BPJS Jadi Lapisan Pertama, Swasta Lapisan Kedua
OJK menilai bahwa skema ini dapat mengurangi beban klaim yang belakangan meningkat signifikan. Dengan BPJS Kesehatan sebagai layer pertama, asuransi swasta hanya akan menanggung biaya di luar cakupan BPJS, sehingga meningkatkan efisiensi keuangan perusahaan asuransi.

BPJS Tepis Isu Bangkrut dan Gagal Bayar di 2025
Untuk meningkatkan efisiensi dan mencegah potensi kecurangan (fraud), BPJS Kesehatan kini mengimplementasikan sistem kecerdasan buatan (AI) dalam proses penyaringan klaim. Teknologi ini memungkinkan deteksi dini terhadap klaim yang berpotensi bermasalah, sehingga mengurangi risiko pembayaran yang tidak sesuai dengan prosedur.

Beban Klaim Rp87 Triliun, BPJS Kesehatan Menghadapi Tantangan dan Peluang di 2025
Pada kuartal kedua 2024, BPJS Kesehatan mencatat pendapatan iuran Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) sebesar Rp80,68 triliun atau 50,3% dari target tahunan. Namun, beban klaim mencapai Rp87,08 triliun, menghasilkan rasio klaim sebesar 107,93%.