Bps
Secara keseluruhan, nilai ekspor Indonesia pada Maret 2025 mencapai US$23,25 miliar, meningkat 5,95% dibanding Februari 2025. Jika dibandingkan Maret 2024, terjadi peningkatan sebesar 3,16%.

Aktifitas proses bongkar muat pelet kayu di kapal barang untuk diekspor ke Korea Selatan di wilayah terminal khusus PT Biomasa Jaya Abadi (BJA) di Desa Trikora, Popayato, Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, Minggu 3 November 2024. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Jadi Unggulan, Ekspor CPO dan Batu Bara Justru Turun pada Maret 2025
Badan Pusat Statistik (BPS), melaporkan harga komoditas unggulan RI merosot pada Maret 2025 dibandingkan bulan sebelumnya. Komoditas itu yakni crude palm oil (CPO) dan turunannya serta batu bara.

Neraca Dagang RI Surplus US$3,12 Miliar di Februari 2025
Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan Indonesia surplus US$3,12 miliar dolar pada Februari 2025 atau setara dengan Rp51 triliun (Kurs Rp16.300 per dolar AS).

Survei Terbaru BI: Konsumsi Naik, Tabungan Warga Menipis
Bank Indonesia (BI) mengungkapkan porsi tabungan masyarakat dari pendapatan semakin menciut pada Februari 2025. Hal ini lantaran porsi pengeluaran untuk konsumsi yang meningkat dibanding bulan sebelumnya. Temuan itu muncul dalam survei keyakinan konsumen yang dirilis BI, Selasa, 11 Maret 2025.