Harga Emas Hari Ini

Burden Sharing

Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Agus Herta Sumarto menyebut dana hasil burden sharing itu jangan sampai terserap ke program konsumtif saja.
Pekerja menyelesaikan pembuatan produk di kios sentra kerajinan berbahan rotan di kawasan Pondok Gede, Jakarta Timur, Senin, 13 September 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
Pekerja menyelesaikan pembuatan produk di kios sentra kerajinan berbahan rotan di kawasan Pondok Gede, Jakarta Timur, Senin, 13 September 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
<p>PII Indonesia mencatat kewajiban neto US$280,8 miliar atau setara 25,7% dari Produk Domestik Bruto (PDB).<br />
Angka tersebut meningkat dibandingkan dengan triwulan I 2020 yang tercatat sebesar US$256,6 miliar atau 22,8% dari PDB. / Bank Indonesia</p>

Burden Sharing Berlanjut, BI Bantu APBN 2022 Rp244 Triliun

Bank Indonesia (BI) bakal melanjutkan skema burden sharing pembelian Surat Berharga Negara (SBN) pada 2022 senilai Rp244 triliun.
<p>Gedung Bank Indonesia. / Facebook @BankIndonesiaOfficial</p>

Efek Burden Sharing, BI Sudah Borong SBN Semester I-2021 Rp120,93 Triliun

Bank Indonesia (BI) tercatat telah membeli Surat Berharga Negara (SBN) senilai Rp120,83 triliun sepanjang semester I-2021.

<p>Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo. / Facebook @BankIndonesiaOfficial</p>

IMF Kasih Jempol ke Bank Indonesia

JAKARTA – Dana Moneter Internasional (IMF) mengapresiasi kebijakan stimulus fiskal, moneter, pelonggaran kebijakan makro dan mikroprudensial, serta burden sharing Bank Indonesia (BI) dengan pemerintah. Menukil keterangan resmi BI, Dewan Direktur IMF memandang bauran kebijakan tersebut dapat menopang pemulihan ekonomi. “BI menyambut baik hasil asesmen IMF terhadap perekonomian Indonesia tersebut, yang disampaikan dalam laporan Article IV Consultation tahun 2020 […]