China
China membangun keunggulan militer melalui kuantitas, fokus pada kekuatan darat dan personel, serta dominasi regional. Amerika Serikat mempertahankan status superpower melalui teknologi tinggi, proyeksi kekuatan global, dan dominan di udara dan laut.


Perang Dagang AS - China: Kerugian Amerika dari Kenaikan Tarif Impor
Jika Trump kembali memberlakukan tarif agresif seperti sebelumnya, yang paling terdampak adalah rakyatnya sendiri. Harga produk konsumen akan melonjak, perusahaan harus memangkas biaya atau melakukan efisiensi, termasuk kemungkinan PHK, dan inflasi bisa kembali membayangi.

Duel Raksasa Dunia, Perbandingan Ekonomi China vs Amerika
Meski Amerika Serikat masih memimpin dalam banyak hal, China menunjukkan laju pertumbuhan dan ambisi yang bisa mengubah lanskap ekonomi dunia dalam waktu dekat.

Alasan Hubungan AS dan China Memanas
Ketegangan perdagangan antara China dan Amerika Serikat (AS) terus meningkat. Presiden AS Donald Trump, mengumumkan penerapan tarif resiprokal hingga 125% terhadap produk-produk asal China yang semulanya ditetapkan 104%.