Harga Emas Hari Ini

Ekonomi Nasional

Ekspektasi konsumen terhadap kondisi ekonomi enam bulan ke depan, sebagaimana tercermin pada IEK, diperkirakan tetap kuat. BI mencatat, tetap kuatnya IEK bersumber dari seluruh komponennya
Pelanggan Memilih Tomat di Sebuah Kios di Dalam Pasar Pagi di Beijing (Reuters/Tingshu Wang)
Pelanggan Memilih Tomat di Sebuah Kios di Dalam Pasar Pagi di Beijing (Reuters/Tingshu Wang)
Presiden AS Donald Trump menyampaikan pidato tentang tarif di Rose Garden di Gedung Putih di Washington, DC, AS, 2 April 2025.

Salah Langkah di Meja Perundingan, RI Bisa Rugi Besar Gara-gara Tarif AS

Jika pemerintah tidak sigap menghadapi perubahan kebijakan dagang AS, maka Indonesia berisiko mengalami penurunan ekspor signifikan yang berujung pada gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK), terutama di sektor padat karya.
<p>Wisma BNI 46 menjadi simbol gedung-gedung pencakar langit di Jakarta / Shutterstock</p>

Airlangga Sebut Tarif AS Buka Peluang Ekspor Indonesia Rebut Pasar Global

Vietnam dikenai tarif sebesar 46%, Bangladesh 37%, dan Kamboja 49%. Artinya, produk Indonesia masih punya daya saing harga yang cukup kuat di pasar AS, terutama untuk konsumen yang sensitif terhadap harga.
Karyawan beraktivitas dengan latar layar monitor pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, 8 September 2022. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Fundamental Ekonomi RI Dinilai Masih Kokoh Saat IHSG dan Rupiah Rontok

Chief Economist Bank Mandiri, Andry Asmoro, mengatakan bahwa ketahanan pasar domestik menjadi penyangga utama dalam menghadapi ketidakpastian global.