Harga Emas Hari Ini

Elnusa

Saham PT Elnusa Tbk (ELSA) yang merupakan entitas PT Pertamina Hulu Energi diprediksi masih bisa melaju kencang. Terlebih, pada paruh pertama tahun ini perseroan sukses mencatatkan kinerja keuangan yang apik dengan kenaikan laba bersih dan pendapatan.
Gedung Elnusa
Gedung Elnusa
<p>Jasa pertambangan minyak dan gas (migas) PT Elnusa Tbk (ELSA) / Dok. Perseroan</p>

Bocoran 4 Proyek Pipeline Elnusa

Disebutkan John bahwa Elnusa saat ini tengah menjajaki pengembangan kompetensi dan konstruksi fasilitas regasifikasi dan logistik LNG serta pengoperasian dan pemeliharaan fasilitas untuk mengolah kembali LNG menjadi bentuk gas.
Elnusa

Jelang Akhir Tahun, Elnusa Optimis Kantongi Pendapatan Rp12 Triliun

PT Elnusa Tbk (ELSA) optimis bisa kantongi pendapatan konsolidasian di Rp12 triliun. Hal ini disampaikan oleh Direktur Utama Elnusa, John Hisar Simamora dalam acara Public Expose Live 2023. Acara ini dihelat secara daring oleh IDX Channel pada Kamis, 30 November 2023.
Logo Elnusa

Elnusa Berperan Aktif dalam Menjaga Keandalan Aset ke MGS Balongan Pertamina EP

PT Elnusa Tbk (Elnusa), sebuah perusahaan jasa energi yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina, aktif terlibat dalam Proyek Penyisipan (Segmental Partial Replacement) Main Oil Line XAP ke MGS Balongan.