Harga Emas Hari Ini

Emisi Obligasi Dan Sukuk

Dengan capaian tersebut, Aldiracita Sekuritas telah meraih pangsa pasar hingga 11,79%. Tidak hanya itu, Bloomberg pun mencatut Aldiracita Sekuritas sebagai underwriter obligasi dan sukuk dengan penjaminan terbesar ketiga di Indonesia. Pada tahun sebelumnya, Aldiracita Sekuritas menempati peringkat ke-15.
Direktur Utama PT Aldiracita Sekuritas Rudy Utomo.
Direktur Utama PT Aldiracita Sekuritas Rudy Utomo.
KAI

KAI Cari Utang Rp3 triliun, Ini Keperluannya!

PT Kereta Api Indonesia (Persero) (KAII) atau KAI berencana untuk menerbitkan obligasi dan sukuk melalui instrumen obligasi dan sukuk senilai Rp3 triliun dengan tenor obligasi tiga tahun, lima tahun, dan tujuh tahun.
<p>Layar pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 15 Februari 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Review Pasar Modal Sepekan: IHSG Naik Tipis, Asing Net Sell Nyaris Rp1 Triliun

Selama sepekan (periode 1 Maret 2021 – 5 Maret 2021), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) peningkatan sebesar 0,27%. Pada perdagangan akhir pekan, indeks ditutup pada level 6.258,75 dari level 6.241,80 pada penutupan perdagangan pekan sebelumnya.

<p>Ilustrasi utang luar negeri Indonesia. / Pixabay</p>

Bank dan Multifinance Paling Rajin Utang Kala Pandemi 2020, Tembus Rp41,97 Triliun

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat penerbitan obligasi maupun sukuk sepanjang 2020 didominasi oleh emiten sektor jasa keuangan. Nilainya mencapai Rp41,97 triliun atau 43,11% dari total penerbitan surat korporasi dalam negeri.