Emiten
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memiliki sejumlah peraturan yang mengatur kewajiban emiten dalam menyusun laporan keuangan yang akurat. Jika ditemukan ketidaksesuaian angka, ada beberapa regulasi yang mungkin dilanggar serta sanksi yang dapat dikenakan.

Ilustrasi laporan keuangan. / Sumber: id.pinterest.com

Mengukur Rasio Klaim 5 Emiten Asuransi Terbesar di BEI: Siapa yang Paling Profitable?
Asuransi Bina Dana Arta Tbk (ABDA) memiliki prospek profitabilitas terbaik di antara lima emiten asuransi terbesar di BEI, dengan rasio klaim terendah sebesar 46%.

Peringkat Emiten Asuransi di Indonesia Berdasarkan Market Cap: Siapa Pemimpinnya?
Dengan nilai kapitalisasi pasar sebesar Rp13,71 triliun, PT Panin Financial Tbk menempati posisi teratas di antara emiten asuransi yang melantai di BEI.

Mengenal Apa Itu Buyback Saham
Buyback saham, juga dikenal sebagai repurchase saham, adalah tindakan di mana sebuah perusahaan membeli kembali sebagian saham yang telah beredar di pasar terbuka. Perusahaan biasanya menggunakan sebagian dari keuntungannya atau meminjam uang untuk membeli saham mereka sendiri.