Harga Emas Hari Ini

Grup Emtek

Perseroan akan mendapatkan manfaat dari peningkatan pengeluaran iklan oleh perusahaan barang konsumen pada tahun 2023, didorong oleh sejumlah faktor seperti penguatan merek dan inovasi produk.
<p>Gedung SCTV milik PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) / Facebook @SCTV</p>

Gedung SCTV milik PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) / Facebook @SCTV

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (tengah) bersama perwakilan Emtek (kiri) dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam jumpa pers di Jakarta, Kamis 15 Juni 2023.

Grup Emtek Pegang Hak Siar Liga 1 2023/2024

Grup Emtek (Elang Mahkota Teknologi) kembali menjadi pemegang hak siar Liga 1. Terdapat 314 pertandingan Liga 1 2023/2024 yang akan disiarkan sepanjang musim.
Chairman RANS Enterntainment Raffi Ahmad, Founder/CEO RANS Nagita Slavina, Co Founder RANS Dony Oskaria, Komisaris RANS Kaesang Pangarep, saat bekerja sama dengan PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) milik konglomerat Eddy Kusnadi Sariaatmadja / Facebook Raffi Ahmad

Punya Lisensi World Cup Hingga Investasi di RANS Entertainment, Mirae Justru Pangkas Potensi Saham SCMA

Kendati Christine senang dengan target perseroan, namun menurutnya akan terdapat penurunan margin karena adanya biaya investasi yang lebih besar seperti pada RANS Entertainment, program olahraga dan lain-lain. Hal ini tentu akan menahan kenaikan harga saham SCMA.
PT Bank Fama International yang kini diakuisisi konglomerat Eddy Kusnadi Sariaatmadja lewat Emtek Grup. / Polomap.com

Setelah Emtek, Grab dan Singtel Resmi Masuk ke Bank Fama

Perusahaan telekomunikasi asal Singapura, Singtel melalui anak usahanya Singtel Alpha Investments resmi mengakuisisi 16,3% saham PT Bank Fama International.