Investree
Adrian Gunadi, yang sebelumnya menjabat sebagai CEO Investree Indonesia, hampir tidak terdengar kabarnya setelah para pemegang saham Investree Indonesia menyetujui keputusan untuk memberhentikannya secara resmi pada 31 Januari 2024.
Investree
OJK Beberkan Kewajiban-kewajiban yang Harus Dipenuhi Investree setelah Dicabut Usahanya
Jumlah pengaduan Investree kepada OJK mencapai sekitar 3% dari total pengaduan terkait fintech secara keseluruhan.
Begini Komentar AFPI setelah OJK Cabut Izin Usaha Investree
Ketua Umum AFPI, Entjik S. Djafar, menyatakan bahwa pencabutan izin tersebut menunjukkan adanya kerjasama yang solid untuk mewujudkan industri fintech lending yang sehat, berintegritas, dan mampu memberikan kontribusi positif, serta melindungi masyarakat sebagai pengguna layanan.
Misteri Keberadaan Adrian Gunadi Usai Skandal Investree Terungkap
Hingga saat ini, Adrian Gunadi belum memberikan tanggapan atas permintaan klarifikasi terkait kasus ini. Berdasarkan informasi dari beberapa forum investor, Adrian Gunadi diduga tengah berada di Qatar, salah satu negara di Timur Tengah.