Kecemasan
FOPO atau Fear of Other People’s Opinion adalah ketakutan mendalam terhadap penilaian atau pandangan orang lain tentang diri kita. Ketakutan ini bisa memengaruhi berbagai aspek kehidupan, seperti pengambilan keputusan, perilaku dalam pergaulan, dan kualitas hubungan dengan orang lain.
Ilustrasi orang menghamburkan uang untuk memenuhi gaya hidup yang seharusnya tidak perlu.
6 Cara Mengatasi Financial Anxiety
Rasa cemas bisa disebabkan karena berbagai hal, salah satunya masalah keuangan. Rasa cemas terkait uang ini dikenal dengan istilah financial anxiety. Singkatnya, kecemasan finansial adalah perasaan tidak nyaman dan tertekan terkait keuangan pribadi.
6 Keuntungan Hidup Bebas dari Jeratan Utang
Utang atau pinjaman merupakan kewajiban yang harus dilunasi sebagai akibat dari transaksi pembelian barang atau jasa secara kredit, dan harus dibayar dalam jangka waktu yang telah ditentukan.
7 Manfaat Musik Bagi Kesehatan Mental
Selain nilai hiburannya, mendengarkan musik diketahui memiliki efek positif yang luar biasa bagi otak kita. Lebih khusus lagi, musik dapat mengubah cara kita bertindak, merasakan, dan berpikir.