Lebaran 2022
Sebagai bagian dari program Semarak Rupiah dan Berkah Idul Fitri (SERAMBI) 2025 yang digagas oleh Bank Indonesia, Mega Syariah telah mengalokasikan dana tunai sekitar Rp20 miliar untuk memastikan ketersediaan uang tunai layak edar bagi nasabah.

Bank Mega Syariah

Selama Mudik dan Lebaran, Transaksi MyTelkomsel Melonjak Nyaris 100 Persen
Transaksi pembelian paket layanan data melalui aplikasi MyTelkomsel melonjak hingga 99% selama momen mudik dan lebaran 2022.

Pariwisata Mulai Menggeliat, Kunjungan Wisatawan Candi Borobudur Meningkat saat Libur Lebaran
Kunjungan wisatawan di Candi Borobudur pada libur Lebaran 2022 lalu mengalami peningkatan yang cukup signifikan.

Idulfitri 2022, Penarikan Uang Tunai Naik 16,6 Persen Jadi Rp180,2 Triliun
Capaian ini juga lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan sebelum kondisi pandemi yakni Mei 2019 yang sebesar 9,21% (yoy).