Makan
tempe adalah lauk yang banyak dijumpai di masyarakat Indonesia, karena kandungan gizinya yang melimpah, sehingga memberikan banyak manfaat bagi tubuh. Selain mudah diperoleh dan terjangkau, tempe juga merupakan pilihan yang bergizi.
Ilustrasi tempe.
Mengapa Setelah Makan Muncul Rasa Kantuk?
Kita pasti pernah mengalami rasa kantuk yang sangat hebat setelah makan. Mata terasa berat untuk dibuka, meskipun tidak kurang tidur, tidak merasa lelah, dan dalam kondisi sehat. Makan berat seringkali membuat tubuh menjadi lemas dan cepat mengantuk. Apakah ini sesuatu yang perlu diwaspadai?
Jangan Remehkan, Menunda Makan Berisiko Tingkatkan Depresi dan Kecemasan
Para peneliti menduga pengaruh waktu makan terhadap kesehatan mental berhubungan dengan gangguan ritme sirkadian yang dapat mempengaruhi metabolisme dan suasana hati.
Seni Makan Pakai Sumpit di Jepang, Ada Hal yang Pantang Dilakukan
Jepang adalah salah satu dari banyak negara di dunia yang menggunakan sumpit sebagai alat makan. Sumpit pertama kali dibawa ke Jepang dari China pada abad ke-7 dan menyebar ke seluruh negeri melalui pengaruh Shotoku Taishi, seorang politisi terkemuka pada zaman Asuka (592 - 710).