Npl
Sementara itu, Perseroan pun mencatat perolehan laba sebelum pajak (unaudited) sebesar Rp6,6 triliun dalam sembilan bulan pertama tahun 2024 (9M24), mengalami kenaikan sebesar 5,1% dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya.
Gedung Bank CIMB Niaga di kawasan Sudirman, Jakarta. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
Industri BPR Dihimpit Kredit Macet, NPL Melesat Drastis dalam Setahun Terakhir
Data dari Statistik Perbankan Indonesia yang dirilis OJK mencatat bahwa rasio NPL BPR melonjak tajam hingga mencapai 11,49% pada Juli 2024, dengan nilai NPL total sebesar Rp16,71 triliun. Sementara itu, kredit macet meningkat menjadi Rp11 triliun, atau naik 25,12% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya (year-on-year/yoy).
Masih Ada Potensi Peningkatan NPL dari Restrukturisasi Kredit, Indeks Persepsi Risiko Perbankan Menurun
Pada kuartal III-2024, Indeks Persepsi Risiko (IPR) tercatat sebesar 57, sedikit menurun dari angka 59 pada kuartal sebelumnya. Namun, angka ini tetap berada di zona optimis, yang menunjukkan bahwa industri perbankan masih memandang risiko secara terkendali.
NPL di Level Tinggi tapi LaR Membaik, Inilah Prospek Perbaikan Kredit Macet di Sisa 2024
Risiko kredit pada segmen UMKM memang cenderung lebih tinggi dibandingkan dengan segmen korporasi atau rumah tangga. Hal ini disebabkan oleh karakteristik bisnis UMKM yang lebih rentan terhadap perubahan kondisi ekonomi dan daya beli masyarakat.