Harga Emas Hari Ini

Otomotif

Segmen pembiayaan non-otomotif justru mengalami pertumbuhan 10% secara tahunan, mencapai Rp9,8 triliun. Sebagian besar pembiayaan ini berasal dari produk multiguna "Solusi Dana," yang memberikan fasilitas pembiayaan dengan jaminan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB).
PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk (Adira Finance) terus mengembangkan portofolionya dengan menghadirkan berbagai opsi pembiayaan dalam Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025
PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk (Adira Finance) terus mengembangkan portofolionya dengan menghadirkan berbagai opsi pembiayaan dalam Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025
Director of Marketing, BMW Indonesia Bayu Riyanto (kanan) Direktur BCA Finance Petrus S Karim (kiri) dan Kepala Kantor Wilayah X BCA Juniarta. BMW Indonesia perkenalkan sedan sporty legendaris yakni BMW 320i M Sport dan kendaraan paling mewah kombinasi dari BMW X dan performa tinggi yakni BMW XM Label Red serta program-program eksklusif di BCA Expoversary 2025. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

BMW Indonesia Perkenalkan 320i M Sport dan XM Label Red

BMW Indonesia perkenalkan sedan sporty legendaris dan kendaraan paling mewah kombinasi dari BMW X dan performa tinggi, serta program-program eksklusif di BCA Expoversary 2025.
Bosch Indonesia dan PT XMotors International Group hadirkan jaringan bengkel berkualitas tinggi di Indonesia. Bosch Car Service siap melayani semua jenis kendaraan, baik konvensional maupun listrik, dengan layanan berkualitas tinggi dan telah dipercaya oleh CATL, produsen baterai kendaraan listrik terbesar, sebagai pusat perbaikan baterai kendaraan listrik tegangan tinggi di Indonesia. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Bosch Car Service Hadirkan Layanan Perbaikan Mobil Listrik Pertama di Indonesia

Semua layanan menggunakan suku cadang asli Bosch dan di dukung dengan teknologi terkini, sehingga menjamin diagnosis yang akurat, transparan, dan efisien untuk memastikan kelayakan dan keamanan kendaraan.
Pengunjung melihat mobil di sejumlah stan pada Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Pameran otomotif tahunan tersebut diikuti 31 merek mobil dan 25 merek sepeda motor dengan sejumlah produk unggulannya yang akan meramaikan pasar otomotif Indonesia dan ditargetkan mencapai transaksi sebesar Rp6,7 triliun. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

IIMS 2025 Kembali Hadir Dongkrak Pasar Otomotif Indonesia

IIMS 2025 menampilkan 56 merek kendaraan dari kategori roda empat dan roda dua.