Harga Emas Hari Ini

Pakuwon

Pakuwon Mall menghadirkan konsep one-stop destination untuk memenuhi kebutuhan gaya hidup modern, meliputi pusat perbelanjaan, berbagai pilihan kuliner, serta hiburan keluarga.
Konglomerat Alexander Tedja adalah pemilik perusahaan properti PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) / Pakuwonjati.com
Konglomerat Alexander Tedja adalah pemilik perusahaan properti PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) / Pakuwonjati.com
PT Pakuwon Jati Tbk

Sewa Ruang dan Perhotelan Genjot Pendapatan PWON di Kuartal III-2024

Alhasil, berkat pendapatan perusahaan yang bertumbuh secara moderat, PWON sukses mencatat peningkatan laba bersih sebesar Rp1,66 triliun. Raihan tersebut melesat 11,41% secara tahunan dibandingkan periode kuartal III-2023, yaitu Rp1,49 triliun.
Ilustrasi Proyek Superblok Pakuwon (PWON) di IKN.

Memukau! Ground Breaking Proyek Superblok Pakuwon (PWON) di IKN dengan Investasi Rp5 Triliun

Proyek pembangunan superblok Pakuwon Nusantara memiliki lahan seluas 7,2 hektare berlokasi strategis di Kawasan Sumbu Kebangsaan dan tepat di depan tugu Titik Nol.
PT Pakuwon Jati Tbk

Gandeng Marriott International, Pakuwon Bangun 3 Hotel di IKN

Rencananya pembangunan hotel tersebut berada di titik strategis IKN yaitu di depan Taman Sumbu Kebangsaan.