Psikologi
Jalan menuju kesuksesan finansial sering dilalui dengan lebih dari sekadar kerja keras dan peluang. Psikologi memainkan peran penting dalam membentuk takdir ekonomi kita.
Ilustrasi wanita sedang berpikir.
Penelitian: Gaya Hidup Sehat Bisa Netralkan Dampak Genetika pada Harapan Hidup
Matt Lambert, seorang pejabat informasi kesehatan senior di World Cancer Research Fund, menyatakan: "Penelitian terbaru ini menegaskan bahwa, walaupun genetika memainkan peran, gaya hidup sehat, termasuk pola makan yang seimbang dan aktivitas fisik teratur, dapat membantu kita hidup lebih lama."
Peneliti Sebut Media Sosial Kini Bawa Dampak Positif, Berikut Penjelasannya
Survei tahun ini dilakukan oleh Morning Consult atas nama APA antara 11 dan 14 Maret dan melibatkan 2.204 responden dewasa. Survei pada tahun 2022 dilakukan pada tanggal 19 dan 20 Januari 2022, melibatkan sampel 2.210 responden dewasa.
Penelitian: Waktu Sendirian pada Anak Muda Tidak Begitu Berpengaruh pada Tingkat Kesepian
Bagi mereka yang berusia muda, waktu yang dihabiskan secara sendirian tidak begitu berpengaruh pada tingkat kesepian mereka.