Pt Rmk Energy Tbk
Direktur Utama PT RMK Energy Tbk (RMKE), Vincent Saputra menilai adanya perlemahan nilai tukar rupiah saat ini justru menguntungkan pengekspor batu bara.
Sebuah Truk Membongkar Berton-Ton Batu Bara di Dalam Gudang di Kota Tondo, Metro Manila (Reuters/Romeo Ranoco)
RMK Energy Bukukan Laba Bersih Rp308,9 Miliar Sepanjang 2023
“Dampak negatif dari tutupnya operasional Perseroan selama 3 bulan terakhir dapat diminimalisasi dengan pertumbuhan pendapatan dari segmen jasa sebesar 24,0% YoY menjadi Rp769,5 miliar,”katanya dalam preskon full performance RMKE pada Kamis, 18 April 2024.
Musim Hujan, Produksi Batu Bara RMKE Tetap Tembus 608 Ribu Ton
Produksi tambang in-house dan third parties secara berurutan berkontribusi sebesar 20% dan 80% terhadap total volume penjualan batu bara tersebut
Sanksi KLHK Berakhir, RMKE Muat 402.300 Metrik Ton Batu Bara
Penggunaan bahan bakar sampai dengan periode November menurun sebesar 5% dikarenakan adanya penghentian operasional sementara selama bulan Oktober 2023.