Pt Timah Persero Tbk
Dalam kasus tersebut, Bambang Hero memperkirakan kerugian negara akibat penambangan ilegal mencapai Rp271 triliun berdasarkan analisis kerusakan lingkungan. Perhitungan ini kemudian dilengkapi oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), yang menetapkan total kerugian negara mencapai Rp300 triliun. Data tersebut menjadi dasar tuntutan Kejaksaan Agung terhadap para terdakwa.
Bambang Hero Saharjo.
PT Timah (TINS) Ganti Susunan Direksi, Ini Daftar Lengkapnya
PT Timah Tbk (TINS) Anggota Holding Grup MIND ID dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) menyetujui perubahan susunan pengurus Perseroan.
Dirut PT Timah Ungkap Penyebab Penurunan Pendapatan dalam 3 Tahun Terakhir
Penjualan logam juga mengalami penurunan dalam 3 tahun terakhir, diperparah karena harga jual rata-rata logam turun yang saat ini berada di level U$D26.500, sehingga berimbas pada pendapatan.
Rasio Utang PT Timah Naik di Tahun 2023 Akibat Arus Kas Bermasalah
Pada tahun 2021, nilai aset PT Timah mencapai Rp14,6 triliun, kemudian menurun menjadi Rp13 triliun pada tahun 2022, lalu turun menjadi Rp12,85 triliun pada tahun 2023.