Sulawesi Barat
Bendungan Budong-Budong di Sulawesi Barat menghabiskan dana Rp1,02 triliun dan akan memiliki potensi manfaat air baku sebesar 410 liter per detik.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) telah memulai pembangunan bendungan pertama di Sulawesi Barat, yaitu Bendungan Budong-budong. (Sumber: Kementerian PUPR)
11 Tahun Buron, Tersangka Kasus Proyek Fiktif Ditangkap di Depok
Tersangka kasus korupsi proyek fiktif, Meryasti Tangke Padang, akhirnya tertangkap setelah menjadi buron selama 11 tahun. Dia ditangkap tim Kejaksaan di kontrakan Kelurahan Sukatani, Kecamatan Tapos, Kota Depok, Jawa Barat.