Sunarso
Kewajiban ini akan berlaku bagi DHE dengan nominal di atas US$250.000per tahun. Namun, eksportir tetap memiliki keleluasaan untuk menggunakan DHE mereka guna memenuhi berbagai kebutuhan bisnis.

Gedung Bank Rakyat Indonesia (BRI) di kawasan Sudirman, Jakarta. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Profil Direktur Utama BRI Sunarso: Biodata dan Deretan Prestasi
Perjalanan karier Sunarso dimulai dari dunia perbankan. Pada tahun 1991, ia bergabung dengan Bank Dagang Negara sebagai analis kredit, sebuah posisi penting yang memupuk keterampilannya dalam menganalisis kelayakan kredit.

Sejak 2019, Bank BUMN Ini Setor Rp192,06 Triliun ke Kas Negara
Setoran ini berasal dari pembayaran Pajak Penghasilan, Pajak Pertambahan Nilai & Bea Materai, Pajak Penghasilan Badan, Dividen dan Pajak Daerah

Restrukturisasi Kredit COVID Berakhir, Bos BRI Pastikan Kinerja Keuangan dan Kredit Tidak Terdampak
Dalam pengumumannya, OJK menyatakan bahwa kebijakan stimulus restrukturisasi kredit perbankan untuk mengatasi dampak COVID-19 telah berakhir pada 31 Maret 2024.