Harga emas hari ini

Tembaga

Salah satu pabrik pengolahan dan pemurnian atau disebut smelter tembaga yang dibangun PT Freeport Indonesia (PTFI) telah beroperasi mulai 27 Juni 2024. Smelter ini dibangun di kawasan Java Integrated Industrial Estate (JIIPE), Gresik, Jawa Timur.
Menteri ESDM Arifin Tasrif di PT Freeport Indonesia Gresik
Menteri ESDM Arifin Tasrif di PT Freeport Indonesia Gresik
Kegiatan produksi di tambang PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN).

Dalang di Balik Lonjakan Saham Amman Mineral (AMMN)

Dalam kurun waktu kurang dari dua bulan, market cap AMMN melonjak sebesar 47,88%, menjadikannya perusahaan dengan market cap terbesar ketiga di Bursa Efek Indonesia
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia  dalam Konpers Realisasi Investasi Kuartal I-2024 di Kementerian BKPM pada Senin, 29 April 2024.

Realisasi Investasi Sektor Hilirisasi 2024 Tembus Rp75,8 Triliun

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi di bidang hilirisasi atau proses pengolahan bahan baku menjadi barang siap pakai selama kuartal I-2024 mencapai Rp75,8 triliun.
Penambang Artisanal Bekerja di Tilwizembe, Bekas Tambang Tembaga Kobalt Industri, di Luar Kolwezi, Ibu Kota Provinsi Lualaba di Selatan Republik Demokratik Kongo (Reuters/Aaron Ross)

Kobalt Indonesia Hadapi Tantangan Penurunan Harga Global

Penurunan harga kobalt, logam biru keperakan yang digunakan dalam baterai kendaraan listrik (EV), elektronik, dan sektor pertahanan, belum menghalangi banyak tambang milik China dan tambang lainnya untuk memperluas atau mempertahankan produksinya.
Loading...