Tenaga Kesehatan
Kualitas layanan kesehatan dapat sangat bervariasi antar negara. Beberapa negara dikenal memiliki sistem layanan kesehatan yang diselenggarakan negara dengan peralatan yang kurang memadai, staf yang kurang, dan kualitas yang rendah. Sementara negara lain cukup beruntung karena termasuk yang terbaik di dunia.
Peralatan medis kedokteran
Kemenkes Terima 91 Pengaduan Dugaan Perundungan di RS
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menerima 91 pengaduan dugaan perundungan di rumah sakit (RS) ke kanal laporan Kemenkes hingga 15 Agustus 2023. Berdasarkan data tersebut, 44 laporan berasal dari rumah sakit yang dikelola Kemenkes.
Tuntut Diangkat Jadi ASN, Ribuan Nakes Demo di Gedung DPR
Sekitar seribuan tenaga kesehatan atau nakes maupun non nakes menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR Senayan Jakarta, Senin 7 Agustus 2023.
Kementerian Kesehatan Minta Nakes dan Faskes Tidak Beri Obat Berbentuk Cair
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menganjurkan kepada seluruh tenaga kesehatan (nakes) dan fasilitas kesehatan (faskes) untuk tidak beri resep obat berbentuk cair atau sirup.