
Laba Bank Milik Konglomerat Indonesia 2024: Siapa Paling Moncer, Siapa Tertekan?
PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA), bank milik keluarga Hartono, mempertahankan posisi teratas dalam hal laba bersih. Sepanjang 2024, BCA berhasil membukukan laba bersih konsolidasi sebesar Rp54,8 triliun, tumbuh 12,7% dibandingkan tahun sebelumnya. Penyaluran kredit mencapai Rp922 triliun, meningkat 13,8% secara tahunan. Dana murah (CASA) tetap mendominasi, berkontribusi sebesar 82% dari total DPK senilai Rp924 triliun.

Masih Reli, IHSG Ditutup Menguat ke 6.441,68
IHSG hari ini 15 April 2025 ditututp naik 73,17 ke 6.441,68 Poin, LABA dan INPC terbang, HADE dan INTD tiarap.

IHSG Hari Ini Dibuka Naik 72,16 Poin ke 6.440,67
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa, 15 April 2025, pukul 09.05 WIB dibuka naik 1,13% atau menguat 72 poin ke level 6.440,67.

Loyo, IHSG Dibuka Turun ke Level 6.205,15
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Jumat, 11 April 2025, pukul 09.05 WIB dibuka turun 0,78% atau melemah 49 poin ke level 6.205,15.