
USAID Tutup, Nasib Sederet Program di Indonesia Ini di Ujung Tanduk
Salah satu dampak paling mengkhawatirkan dari penutupan USAID adalah terganggunya program penanganan HIV/AIDS di Indonesia. USAID merupakan penyandang dana utama bagi Global Fund, yang menyediakan sepertiga dari total dana untuk program HIV/AIDS melalui PEPFAR-USAID.

Apa Itu Padat Karya, Industri yang Pekerjanya Dibebaskan PPh
Pemerintah resmi mengumumkan adanya kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 12 Persen di 2025. Namun pemerintah juga memberikan bantalan insentif untuk pekerja bergaji Rp4,8 juta hingga Rp10 juta dibebaskan Pajak Penghasilan (PPh), khusus industri padat karya.

Vaksin Polio Anak-Anak Gaza Dilakukan di Tengah Serangan
PBB mengumumkan bahwa vaksinasi polio akan dilakukan kepada lebih dari 600.000 anak Jalur Gaza.

3 Vaksin yang Wajib Didapat Jemaah Haji Sebelum Masuk Arab Saudi
Para jemaah haji mulai menjalankan rangkaian ibadah sunah dan umroh di Tanah Suci sebelum puncak haji yang akan dimulai pada 14 hingga 19 Juni 2024. Adapun menunaikan ibadah haji merupakan rukun islam kelima yang wajib bagi umat muslim yang mampu.