Tambang
Saat ini pemerintah memegang kepemilikan 51% saham mayoritas melalui Mind ID. Pemerintah mengupayakan tambahan 10% kepemilikan saham sebagai bagian dari syarat untuk memperpanjang Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK). Bila terealisasi, Indonesia akan kuasai 61% saham Freeport.
Area tambang terbuka atau open pit Grasberg di Timika, Papua, milik PT Freeport Indonesia. / Foto: Paul Q. Warren-Columbia.edu
Benahi Aturan Tumpang Tindih di ESDM Jadi Fokus 100 Hari Pertama Bahlil
Bahlil menuturkan bahwa terdapat setidaknya sekitar 129 aturan, misalnya dalam kegiatan eksplorasi minyak dan gas bumi (migas)
Muhammadiyah Minta Lahan Tambang Batu Bara Lain, Ini Alternatifnya
Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah mengajukan permohonan wilayah izin usaha pertambangan khusus (WIUPK) lain di luar bekas areal Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batu Bara (PKP2B) milik PT Arutmin Indonesia dan PT Adaro Energy Tbk (ADRO).
Menelisik Tuduhan Kerja Paksa pada Industri Nikel Indonesia
Amerika Serikat melalui Kementerian Perburuhan melaporkan adanya kerja paksa dan pekerja anak dalam produksi nikel di Indonesia.