Info Sembako hari ini

Airlangga Hartarto

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, menegaskan pemerintah tidak akan memberikan bantuan finansial dalam proses penyelamatan PT Sri Rejeki Isman (Sritex). Airlangga menyebut pemerintah bertindak sebagai fasilitator untuk mengurai problem di Sritex dan industri tekstil secara umum.
<p>Menko Perekonomian Airlangga Hartarto / Facebook @PerekonomianRI</p>

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto / Facebook @PerekonomianRI

Calon Presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto menunjukkan jarinya usai mencoblos suara suara Pemilu 2024 di TPS 033, Kampung Curug, Desa Bojong Koneng (Antara//GALIH PRADIPTA/TOM)

Prabowo Pangkas Kewenangan Kemenko Perekonomian

Presiden Prabowo Subianto melakukan terobosan di bidang keuangan negara dengan menempatkan langsung Kementerian Keuangan (Kemenkeu) di bawah pengawasannya. Artinya, Kementerian Koordinator (Kemenko) Perekonomian tak lagi mengawasi Sri Mulyani Indrawati dkk.
Presiden Prabowo Subianto Umumkan Kabinet Merah Putih Periode 2024-2029.

5 Menteri Prabowo yang Sarat Kontroversi, Dari Rasisme hingga Terjerat Suap

Pada Senin pagi, 21 Oktober 2024, Presiden Prabowo bersama Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, melantik para Menteri Kabinet Merah Putih untuk masa jabatan 2024-2029. Pelantikan berlangsung di Istana Negara, Jakarta. Presiden mengangkat 48 menteri dan 5 pejabat setingkat menteri. Namun, dari beberapa menteri yang dilantik, ada sosok kontroversial dalam kabinet tersebut.
<p>Wisma BNI 46 menjadi simbol gedung-gedung pencakar langit di Jakarta / Shutterstock</p>

Peringkat SDGs Indonesia Melesat dari 102 Jadi 75, Berikut Strategi Pemerintah

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) sangat penting karena sejumlah alasan utama.